Bisma karisma = Me

Jumat, 21 Januari 2011

Rap ~


Rap adalah salah satu unsur musik hip-hop. Rap merupakan teknik vokal yang berkata-kata dengan cepat, sementara pelakunya disebutrapper. Biasanya, rap diiringi oleh DJ maupun sebuah band.
Biasanya, rapper seperti penyanyi biasa, yaitu bernyanyi solo. Contohnya adalah Xzibit dan Jay-Z. Ada pula rapper yang menjadi anggota band, misalnya Mike Shinoda dari Linkin Park. Umumnya, rapper berkulit hitam karena banyak rapper berasal dari daerah pinggiran. Di antara sedikit rapper yang berkulit putih adalah Eminem dan Sean PaulRapper sering disebut pula dengan MC (Master of Ceremony).
Di Indonesia sendiri, musik rap telah berkembang dan menjadi salah satu genre yang diminati banyak anak muda. Musisi rap atau hip-hop lokal di dalamnya termasuk, Iwa K, Neo, Soul ID, Yacko, SAYKOJI, Rotra, X-Calibour, Daviuz, DyNamiD, Dmust Akira, Lazy P, Flatboy, Lipooz dan masih banyak lagi.
 Rapper Asal timur ~

Tidak ada komentar:

Posting Komentar